Monday, December 9, 2019

Deretan Hal Gokil Ini Hanya Dapat Dijumpai Di Dubai, Masa Sih?

PelangiQQSiapa sih yang gak tahu Dubai? dengan segala kemajuan dan kekayaan negara maupun rakyatnya. Negara Dubai merupakan negara yang pendapatan perkapitanya paling tinggi dunia.

BACA JUGA: Hal Yang Perlu Diketahui Tentang Black Desert Mobile
Disini saya pengen bahas tentang deretan hal gokil yang dapat dijumpai di Dubai. Deretan hal gokil tersebut adalah:

Tidak boleh bergandengan tangan

Dubai merupakan negara muslim yang sangat menjunjung tinggi nilai-nilai moral. Salah satunya adalah dengan memberlakukan tidak boleh bergandengan tangan di depan umum baik itu mahram ataupun non mahram. Inget yah bergandengan tangan ajah gak boleh apalagi melakukan ciuman atau free sex di tempat umum kaya negara lainnya. Selain larangan itu, ada juga larangan tidak boleh memakai pakaian yang terlalu terbuka. Walaupun ada sih pantai yang memperbolehkan memakai pakaian terbuka tapi biasanya untuk wisatawan luar negeri bukan wisatawan lokal.

Banyak di jumpai mobil mewah

Terdapat banyak orang kaya di Dubai adalah yang benar adanya. Oleh karena itu di Dubai banyak di jumpai mobil mewah apalagi di pusat kotanya. Kalau di Indonesia seperti Jakarta, Bandung maupun Surabaya macet itu sangat membosankan karena mobil yang ikutan macet seperti mobil sejuta umat berbeda dengan di Dubai Lamborghini Aventador pada keluar guys yang biasa dipakai buat ke Mall, hang out maupun kegiatan sehari-hari lainnya.
Saya pribadi sih pernah cengok itu saat macet-macetan di Daerah Kelapa Gading pernah lihat mobil-mobil mewah keluar saat jam pulang kerja waktu itu kebetulan hari jumat sore. Kalau di Dubai sudah jadi hal lumrah kali yah. Bahkan mobil mewah tersebut ada juga loh yang dijadikan taxi saat weekend.

AC Ada dimana saja

Hal gokil lainnya adalah ac terdapat dimana-mana. Cuaca yang sangat ekstrim disana salah satu sebab adanya ac dimana-mana. Agar masyarakat Dubai nyaman pemerintah disana memasang ac di tempat-tempat umum seperti taman, jalanan juga halte bus. Tidak hanya ac tetapi juga dipasang wifi loh. Wah… Kalau di Indonesia begitu bisa-bisa pada banyak yang bawa laptop buat melipir ngadem sama gratisan wifi nih.

Balap Unta

Deretan halNah… Balapan ini juga menarik gansis. Biasanya balapan itu balapan kuda, di Dubai ada balapan unta mirip kaya di Indonesia bagian Provinsi Jawa Timur tepatnya di Madura yang memiliki budaya karapan sapi.
Di Dubai agar tidak membahayakan jokinya tidak menggunakan manusia tetapi menggunakan robot kecil yang berada di atas unta agar unta berlari terus ke depan.

Tempat Olahraga Anti-mainstream

Pernah kebayang gak kalian main tenis 321 meter di atas permukaan laut?
Kalau ane pribadi sih ogah buat main tenis disana secara pasti tinggi banget. Lapangan tersebut dibangun di hotel dengan memanfaatkan heliped. Pokeronline

No comments:

Post a Comment